Isi Artikel Utama

Rissa Maharani Dewi
Nanda Maprillia
Nindita Sari Nastiti

Page: 20-25

Abstrak

Peningkatan kasus rawat inap berulang setelah pandemi covid19 dengan diagnosa bronkopneumonia pediatri menjadi peringkat pertama. Pedoman merekomendasikan pilihan lini pertama dan alternatif dalam pengelolaan terapi antibiotik untuk pneumonia pada pasien anak yang dirawat di rumah sakit. Terapi antibiotik spektrum luas empiris untuk infeksi akut dengan pertimbangan etiologi umum kemungkinan terjadinya resistensi meningkat seiring dengan penggunaan antibiotik yang masif. Penelitian deskriptif observasional dengan pengambilan data retrospektif dari 280 sampel pasien pediatri, bertujuan untuk mengevaluasi penggunaan antibiotik dengan metode ATC/DDD. Berdasar terapi pilihan bersifat empiris DDD (Define Daily Dose)/100 patient days kuantitas antibiotik yang digunakan yaitu ceftriaxon 38,36 DDD /100 patient days dilanjutkan dengan Cefoperazon sulbaktam 3,88 DDD /100 patient days, Cefotaxime 3,77 DDD /100 patient days, Gentamisin 2,57 DDD /100 patient days, Amikasin 1.70 DDD /100 patient days, Azitromisin 0,76 DDD/100 patient days, Ampisillin Sulbaktam 0.50 DDD /100 patient days, Cefixime 0,27 DDD /100 patient days, dan Meropenem 0,13 DDD /100 patient days. Data obat DU90% yaitu Ceftriaxon, Cefoperzon Sulbaktam, Cefotaxime. Berdasarkan penelitian yang dilakukan nilai DDD/100 patient days tertinggi adalah Ceftriaxon. Nilai DDD menunjukan penggunaan antibiotik yang tinggi, tidak berarti penggunaan obat yang tidak wajar, sehingga harus dilakukan tinjauan kualitatif.

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Rincian Artikel

Cara Mengutip
Maharani Dewi, R., Maprillia , N., & Nastiti , N. S. (2024). Anatomical Therapeutic Chemical / Define Daily Dose antibiotik bronkopneumonia pediatri di RS Roemani Muhammadiyah. Journal of Pharmaceutical and Sciences, 7(1), 20–25. https://doi.org/10.36490/journal-jps.com.v7i1.373
Bagian
Original Articles

Referensi

Permenkes RI. Klasifikasi dan Perizinan Rumah Sakit. Implement Sci 2020;39:1–15.

No PP, Kefarmasian P, Bunda RH, Husada R, Husada R, Kota B, et al. Kefarmasian Di RSIA Husada Bunda Malang Level of Satisfaction on Pharmaceutical Services in Outcoming Patients at Rsia Husada Bunda Malang n.d.

Student MT, Kumar RR, Omments REC, Prajapati A, Blockchain T-A, Ml AI, et al. gambaran tingkat kepuasan pasien berdasarkan komunikasi efektif petugas pendaftaran. Front Neurosci 2021;14:1–13.

Fanny N, Fatimah FS, Huda MIN. Hubungan Komunikasi Efektif Petugas Pendaftaran Dengan Kepuasan Pasien Di Rumah Sakit X. … Semin Inf Kesehat … 2022:506–12.

Irwanti F, Guspianto G, Wardiah R, Solida A. Hubungan Komunikasi Efektif dengan Pelaksanaan Budaya Keselamatan Pasien di RSUD Raden Mattaher Provinsi Jambi. J Kesmas Jambi 2022;6:32–41. https://doi.org/10.22437/jkmj.v6i1.15551.

Hasna H, Irwandy I, Arifah N. Hubungan Kualitas Komunikasi Dengan Tingkat Kepuasan Pasien Di Rumah Sakit Universitas Hasanuddin. Hasanuddin J Public Heal 2022;3:155–65. https://doi.org/10.30597/hjph.v3i2.21856.

Camala A, Marwati TA, Akrom A. Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Kepuasan Pasien Terhadap Pelayanan Keperawatan Ruang Rawat Jalan Rumah Sakit Umum Daerah Bahteramas Provinsi Sulawesi Tenggara Di Masa Pandemi Covid-19. Syntax Lit J Ilm Indones 2022. https://doi.org/10.36418/syntax-literate.v7i2.5593.

Ansyori A. Tingkat Kepuasan Pasien Rawat Jalan Terhadap Dimensi Mutu Pelayanan Tempat Pendaftaran. J Ilm Permas J Ilm Stikes Kendal 2023. https://doi.org/10.32583/pskm.v13i2.897.

Khairani M, Salviana D, Bakar A. Kepuasan Pasien Ditinjau Dari Komunikasi Perawat-Pasien. J Penelit Psikol 2021. https://doi.org/10.29080/jpp.v12i1.520.

Nur NH, Nurfitriani N, Niartiningsih A. Pengaruh Relationship Marketing Terhadap Kepuasan Pasien Instalasi Rawat Jalan RSUD Haji. J Kesehat Tambusai 2022. https://doi.org/10.31004/jkt.v3i3.6574.

Komisi Akreditasi Rumah Sakit. Standar Akreditasi Rumah Sakit Berdasarkan KMK 1128. Keputusan Menteri Kesehat 2022:1–342.

Sugiyono. Metodologi Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta; 2019.

Nugroho P Setyo. Analisis Data Penelitian Bidang Kesehatan. 1st ed. Yogyakarta: 2020.

Jannah M, Darmini D, Rochmayanti D. Komunikasi Efektif Berperan Dalam Meningkatkan Kepuasan Pasien Di Instalasi Radiologi. Link 2018;13:28. https://doi.org/10.31983/link.v13i2.2924.

Aisah S. Komunikasi antar pribadi pada hubungan antara tenaga medis dan pasien. … J Ilm Ilmu Komun 2009;6.

Dr. Vladimir VF. Studi deskriptif pelaksanaan komunikasi efektif. Gastron Ecuatoriana y Tur Local 2019;1:5–24.

Putra DM, Aziz N. Pengaruh Komunikasi Efektif Terhadap Kepuasan Pelayanan Rumah Sakit Islam Siti Rahmah Padang 2019:1–13.

Liow D, Himpong M, Waleleng G. Dokter dan pasien mempunyai empati akan pekerjaan dan tanggungjaswab masing- masing. Sehingga rasa empati membuat hubungan menjadi baik. Faktor Sikap Mendukung ( 2015:1–14.

Setiadi E, Rajagukguk S. Hukum Dan Komunikasi Dalam Hubungan Antar Pribadi. IsipUsniAcId 2017:56–69.

Artikel paling banyak dibaca berdasarkan penulis yang sama